Sunday, September 10, 2017

Cara membuat screenshoot panjang di xiaomi




Assalamualaikum...
pasti kawan prnah lihat kan?? di sosmed atau dimanapun ada yang share screenshoot, tapi screenshoot nya berbeda dari yang lain,, yaitu panjang :D asal kawan tau beberapa ponsel xiaomi sudah support fitur untuk membuat screenshoot panjang,, mau tau caranya?? langsung simak dan pahami yah :D

1. Pertama screenshoot layar dengan menekan tombol vol down + power atau bisa juga menggunakan toogle screenshoot yang ada di statusbar
2. Nanti akan terlihat floating screenshoot di pojok kanan atas, lalu pencet floating tersebut,,, lalu akan tampil seperti gambar dibawah ini.... klik tombol gulir

3. Tunggu prosesnya selesai,, atau klo sudah dirasa cukup,, kita bisa menekan tombol selesai,, gambar otomatis akan tersimpan di gallery

4. Hasilnya

Sekian tutorial tentang Cara membuat screnshoot panjang di xiaomi. Semoga bermanfaat.

Wassalamualaikum.

Cara membuat screenshoot panjang di xiaomi Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Andi Lestianto

0 komentar:

Post a Comment

 
close